SILATURAHMI JADI KUNCI BMT BERINGHARJO BISA EKSIS HINGGA KINI

Jakarta – Sudah menjadi rahasia umum bahwa selain memperpanjang umur, silaturahmi juga mampu meluaskan rejeki. Hal itu pula yang selalu dipegang oleh founder dan manajemen BMT Beringharjo dalam mengelola lembaga. Seperti yang dilakukan pada Rabu, 13 Maret 2024 yang lalu. Jajaran Pengurus dan General Manager BMT Beringharjo melakukan roadshow mengunjungi Kantor Pusat Dompet Dhuafa dan

GUYURAN HUJAN TAK MENYURUTKAN SEMANGAT MABIT TARHIB RAMADHAN BMT BERINGHARJO 1445 H

Tidak terasa satu tahun berjalan, BMT Beringharjo kembali menyelenggarakan acara tahunan Tarhib Ramadhan 1445 H, menyongsong datangnya bulan suci yang hanya tinggal hitungan hari. Hadir jajaran Pengurus dan Manajemen beserta seluruh karyawan wilayah Yogyakarta di Masjid Siti Djirzanah, kawasan Malioboro untuk melaksanakan mabit, pada Jum’at malam, 8 Maret 2024. Berkesempatan memberikan tausiyah, Ustadz Syatori Abdurrauf

MENTERI TETEN HADIRI RAPAT ANGGOTA TAHUNAN BMT BERINGHARJO TAHUN BUKU 2023

Yogyakarta – Sebagai koperasi yang memiliki legalitas nasional, BMT Beringharjo baru saja menyelesaikan tugasnya menjalankan Rapat Anggota Tahunan (RAT) tahun buku 2023. RAT ini merupakan puncak dari rangkaian Pra RAT yang diselenggarakan untuk 18 kantor cabang sejak Januari 2024 yang lalu. RAT yang merupakan amanat undang-undang dan menjadi pemegang kekuasaan tertinggi dalam sebuah koperasi ini