BMT BERINGHARJO, SATU-SATUNYA KOPERASI PENERIMA SDGs AWARD 2023

YOGYAKARTA – Sustainable Development Goals (SDGs) atau Tujuan Pembangunan Berkelanjutan (TPB) adalah serangkaian tujuan yang dibuat oleh Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) sebagai panduan bagi seluruh negara anggota untuk mencapai pembangunan berkelanjutan. SDGs disepakati oleh 190 negara dan disahkan melalui sidang umum PBB pada 25 Septermber 2015 di New York, Amerika Serikat. Agenda pembangunan global ini berlaku

MULIAKAN ANAK YATIM, BMT BERINGHARJO ADAKAN MABAR YATIMKU 2023

YOGYAKARTA – Bertempat di Kebun Binatang Gembira Loka Yogyakarta, 50 anak yatim seru-seruan bareng dalam acara Mabar Yatimku 2023 yang diprakarsai oleh LAZNAS Keluarga Utama Unit BMT Beringharjo, pada Hari Sabtu, 19 Agustus 2023 yang lalu. Acara ini terbagi menjadi beberapa bagian diantaranya pertunjukan sulap oleh Kak Maulana, juga cooking class yang dipandu oleh chef

LAUNCHING INFAQ JUM’AT,SD NEGERI DEMAKIJO 1 YOGYAKARTA GANDENG BAITUL MAAL BMT BERINGHARJO

YOGYAKARTA – Ratusan siswa-siswi SD Negeri Demakijo 1 Yogyakarta berkumpul di lapangan sekolah. Mereka tidak berbaris untuk upacara bendera, namun di Hari Jum’at, 11 Agustus 2023, mereka duduk rapih untuk mendengarkan cerita dari salah satu ¬storyteller Yogyakarta, Kak Dani. Keseruan ini diadakan dalam rangka memeriahkan Bulan Kemerdekaan sekaligus merayakan Tahun Baru Muharram 1445 H. Acara